Laros Media - Verrel dan Athalla jujur sampai sekarang merasa kaget dan syok dengan apa yang dialami oleh ibunya itu.
Diketahui Verrel memang sebelumnya tidak menyetujui jika ibunya akan menikah lagi dengan Ferry Irawan.
Bahkan Verrel juga menuturkan dalam kanal youtube Deddy Corbuzier jika dirinya orang yang terakhir tau jika ibunya akan menikah dengan Ferry Irawan.
Menurut Verrel berhubung ibunya mendesaknya terus dan dirasa ibunya memang perlu seorang pendamping Verrel akhirnya mengalah dan merestui hubungan mereka.
Meskipun dari ibunya menikah sampai sekarang terjadi KDRT Verrel mengatakan jika dirinya tidak dekat dengan Ferry Irawam.
Namun berbeda dengan Verrel, Athalla malah diketahui jika dirinya dekat dengan sosok pria yang telah melakukan KDRT terhadap ibunya itu.
Athalla mengatakan jika dirinya mulai dekat dengan Ferry Irawan waktu liburan ke Hong Kong.
Sebelumnya juga Athalla si anak bungsu Venna Melinda juga agak kurang srek dengan Verry Irawan.
Bahkan menurut Athalla, sebelum kasus KDRT ini Venna Melinda senenarnya sudah banyak memberikan kode kepadanya mengenai perlakuak Ferri Irawan.
Namun karena Athala mengira jika semua ini hanyalah becanda jadi rinya tidak begitu merespon omongan dari sang mama.
Kini setelah Venna Melinda mengalami KDRT oleh Ferry Irawan, Verrel dan Athalla akan menjadi garda terdepan untuk membela sang mama.
Mereka tidak akan membiarkan siapapun menyakiti hati ibunya lagi sekalipun itu suami ibunya sendiri yaitu Ferri Irawan.***
Artikel Terkait
Sinopsis Tajwid Cinta Hari Ini Episode 63, 15 Januari 2023: Dafri Berusaha Mencari Jejak Syifa
Sinopsis Gita Cinta dari SMA, Kisah Romantis Galih dan Ratna
Intip 5 Paras Cantik Prilly Latuconsina Dari Dulu Sampai Sekarang
Sudah Gandeng Hotman Paris, Norma Risma Enggan Buat Laporan Polisi: Bagaimanapun Dia Emak Aku
Di Usianya yang Masih 25 Tahun Inilah Daftar Sumber Kekayaan Prilly Latuconsina
Curhatan Pilu Venna Melinda untuk Athala dan Verrel: Karena Masalah ini Mama Bisa Ngomong Panjang Lebar