Segera Tanam, 7 Tanaman Ini Bisa Membawa Keberuntungan Jika Ditanam Disekitar Rumah Menurut Primbon Jawa

- Selasa, 13 September 2022 | 11:30 WIB
7 tanaman yang bisa membawa keberuntungan jika ditanam disekitar rumah menurut Primbon Jawa (Canva)
7 tanaman yang bisa membawa keberuntungan jika ditanam disekitar rumah menurut Primbon Jawa (Canva)

LAROS MEDIA - Berikut adalah 7 tanaman yang bisa membawa keberuntungan jika ditanam disekitar rumah menurut Primbon Jawa.

Sebagian masyarakat Jawa menyakini bahwa ada beberapa tanaman yang dipercaya bisa membawa keberuntungan dalam hidup.

Primbon Jawa merupakan ramalan kehidupan manusia khususnya untuk masyarakat Jawa, ramalan Primbon Jawa biasanya tepat sasaran dalam kehidupan.

Baca Juga: Nyata! Ini 5 Tanda Wanita yang Paling Disukai Jin Laki-Laki, Apakah Anda Juga Merasakannya?

Dilansir Laros Media dari channel Youtube Seputar Jawa, berikut adalah 7 tanaman yang dipercaya bisa membawa keberuntungan menurut primbon Jawa.

1.Tanaman Pule

Tanaman pule mempunyai simbol pulih, dan ketika tanaman pule dikupas kulitnya maka akan pulih kembali.

Menurut primbon jawa, tanaman pule ini dipercaya bisa memulihkan rezeki yang sedang sulit di dalam keluarga.

Baca Juga: Tak Hanya Cantik, Badan Kekar Pevita Pearce Bisa Taklukan Randi Pangalila di Film Sri Asih

2.Tanaman kayu tlogosari

Tanaman kayu tlolgosari mempunyai arti inti telaga, yang artinya inti dari hati manusia, jadi jika manusia mempunyai hati yang jernih, maka rezeki juga akan mengalir.

Menurut primbon jawa, tanaman tlogosari jika ditanam disekitar rumah dipercaya bisa membawa keberuntungan.

3.Tanaman kayu jenar atau kayu kemuning

Tanaman kayu jenar atau biasa disebut kayu kemuning mempunyai aroma yang harum, dan mempunyai arti putih.

Halaman:

Editor: Fabby Nidufias D

Sumber: Youtube Seputar Jawa

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X