Kampung Halaman di Tengah Kota Inilah Potret Kampung Kecil Destinasi Wisata Banten yang Instagramable Banget

- Minggu, 5 Maret 2023 | 16:00 WIB
Kampung Halaman di Tengah Kota Inilah Potret Kampung Kecil Destinasi Wisata Banten yang Instagramable Banget (instagram @kampungkecil_official)
Kampung Halaman di Tengah Kota Inilah Potret Kampung Kecil Destinasi Wisata Banten yang Instagramable Banget (instagram @kampungkecil_official)

Laros Media – Rindu kampung halaman? Tapi tidak punya waktu untuk pulang? Destinasi wisata Banten Kampung Kecil ini bisa jadi obat yang tepat.

Kampung Kecil merupakan destinasi wisata Banten yang menawarkan suasana kampung halaman yang bisa dikunjungi bareng keluarga.

Destinasi wisata Banten, Kampung Kecil ini merupakan sebuah restoran Sunda yang memiliki arsitektur unik dan instagramable banget.

Dilansir Laros Media pada Instagram kampungkecil_official, berikut deretan potret destinasi wisata Banten, Kampung Kecil yang bak kampung halaman di tengah kota.

Baca Juga: Sedih! 4 Makam Keramat yang Jadi Wisata Religi Banten Ini Sepi Pengunjung Kawula Muda, Padahal Bersejarah!

Bagian Depan Kampung Kecil yang Khas

Berikan Pengalaman Liburan Mengesankan, Destinasi Wisata Banten Berikut ini Cocok Didatangi Bareng Keluarga
Berikan Pengalaman Liburan Mengesankan, Destinasi Wisata Banten Berikut ini Cocok Didatangi Bareng Keluarga

Baca Juga: Sambut Ramadhan 2023, 9 Wisata Religi Banten Ini Ramai Dikunjungi Peziarah dari Berbagai Penjuru Negeri

Destinasi wisata kampung kecil ini telah tersebar di berbagai wilayah di Indonesia, salah satunya berada di Kota Cilegon, Banten.

Destinasi wisata Banten satu ini berlokasi di Jalan Jendral Ahmad Yani, Kelurahan Kedaleman, Kecamatan Cibeber, Kota Cilegon berada tepat di belakang SPBU SHELL.

Restoran Kampung Kecil ini memiliki desain yang cukup unik dan tentunya instagramable banget. Di bagian depannya saja terdapat sebuah bangunan yang ikonik.

Banyak pengunjung yang memanfaatkan bagian depan Kampung Kecil ini sebagai latar foto yang kece abis.

Baca Juga: Tempat Ngabuburit Paling Enak di Banten! Intip Pesona Pantai Pasput yang Jadi Primadona Masyarakat Malingping

Kampung Kecil Memiliki Banyak spot Menarik

Halaman:

Editor: Dena Wiliyamansyah

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X