Liburan ke Bali Takut Mahal? Inilah Wisata Murah di Jember Dengan Konsep Taman dan Pantai ala Pulau Dewata

- Rabu, 18 Januari 2023 | 21:15 WIB
Kolam Renang Kimo Jember Dengan Konsep unik Ala Dewata Bali
Kolam Renang Kimo Jember Dengan Konsep unik Ala Dewata Bali

 

Laros Media - Para Traveler yang takut mahal pergi ke Bali, Bisa menikmati nuansa liburan pulau dewata di Wisata Jember satu ini. 

Wisata Jember ini mengusung Konsep taman dan pantai Ala bali dengan harga murah yang bikin para pengunjung betah dan nyaman. 

Namanya adalah Kolam Renang Asri Kimo yang secara admistratif terletak di Pusat Kota Jember

Baca Juga: Pernah Dikunjungi Anang Hermansyah! Berikut 4 Destinasi Pantai Populer di Jember, Cocok Untuk Liburan Keluarga

Kolam Renang Kimo ini menawarkan keindahan taman dengan mekarnya bunga-bunga kamboja nuansa khas bali

Akses menuju kawasan kolam renang tersebut mudah dijangkau dengan Kendaraan Roda dua maupun Roda Empat. 

kolam renang ini terletak persis di samping sawah warga dan hanya dibatasi pagar tanaman, sehingga udara hijaunya sangat menyejukkan mata.

Baca Juga: Bukan Bali! Inilah Wisata Kolam Renang di Jawa Timur yang Mirip Dengan Pulau Dewata, Tertarik Berkunjung?

Kolam Renang Asri Kimo juga memiliki kolam kecil atau mini di sebelah utara yang merupakan kolam khusus untuk anak-anak dengan kedalaman selutut.

Disisi lain dari kolam renang ini adalah kolam pasir putih yang berfungsi sebagai pantai dengan air danau yang sangat jernih.

Kolam Renang Kimo Jember
Kolam Renang Kimo Jember (Traveran)

Kawasan ini selalu dilindungi oleh pepohonan yang tinggi, sehingga udaranya selalu sejuk dan rindang.

Baca Juga: TERNYATA! Wisata Coban Talun di Kota Batu Malang Ini Menyimpan Banyak Keindahan yang Tak Terduga, Coba Kesini

Halaman:

Editor: Fabby Nidufias D

Sumber: Traveling Yuk

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X